Posts

Showing posts from December, 2018

Semakin Segar di Tahun Baru

Image
Tinggal satu minggu lagi sebelum Kita datang ke   tahun yang baru . Berbicara mengenai akhir tahun dan tahun yang baru, apakah Kamu sudah cukup sehat? Jangan sampai kesehatan menjadi permasalahan pertama Kamu ketika bertemu dengan awal baru di tahun 2019. Mulai dari minum air putih yang sehat untuk tubuhmu dan berlanjut ke pola hidup yang baik bisa bantu Kamu untuk tetap sehat di akhir tahun, bahkan seterusnya. Tidak hanya air putih saja, tapi air mineral pun bisa bantu jaga kesehatanmu selama akhir tahun ini. Air mineral bisa menghilangkan rasa haus Kamu lebih lama, selain itu air mineral juga bisa menambah dan menjaga energi tubuh . Jika Kamu sampai kekurangan cairan karena jarang minum air putih atau air mineral , maka tubuh akan kehabisan energi. Selain itu tubuh Kamu juga akan mulai kehilangan fokus, memiliki gangguan metabolisme , bahkan Kamu akan mengalami dehidrasi. Agar kamu tidak sampai kehilangan fokus bahkan energi yang akan menghambat segala aktivit...

Cara Sederhana Peringati Hari HAM

Image
Tanggal 10 Desember diperingati sebagai hari HAM ( Hak Asasi Manusia ) Internasional, Indonesia termasuk salah satu negara yang memperingati hari HAM tersebut. Tahukah Kamu, jika hari HAM yang saat ini dirayakan ada karena deklarasi dari PBB ( Persatuan Bangsa-bangsa ) sebagai tujuan menciptakan dunia yang lebih bebas dan adil. Diperingati sejak tahun 1950, Kamu bisa ikut merayakan hari HAM ini dengan cara yang sederhana dan Super Segar. 1.      Berhenti membeda-bedakan Setiap orang berbeda, dan Kamu harus menghargai itu. Sikap sederhana untuk tidak membeda-bedakan ini bisa Kamu lakukan sebagai memperingati hari HAM dan seterusnya, agar Kamu dan orang lain bisa hidup dengan sehat tanpa emosi . 2.      Mulai memperlakukan orang-orang di sekitarmu dengan baik Hormati orang-orang di sekitarmu, seperti menghormati orang tua, menyayangi yang lebih muda. Mulai lebih ramah dan memperhatikan sekitar, sapa orang-orang yang Kamu kenal saat...